Pelaksanaan Eksekusi Secara Sukarela
Eksekusi secara sukarela Terhadap permohonan eksekusi nomor 1 pdt.eks/2024/PN.Pbl untuk putusan perkara gugatan No. 36 pdt/2021/PN.Pbl. 10 Putusan No.246 Pdt.G/2022 /PTsby . Putusan kasasi nomor 667 K/pdt/2023/ telah berhasil dilaksanakan secara damai karna permohonan eksekusi bersedia dilaksanakan secara sukarela.
Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2024
Probolinggo, Minggu 10 Nopember 2024
Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan yang berlangsung pada tanggal 10 Nopember 2024, Pengadilan Negeri Probolinggo menyelenggarakan upacara peringatan Hari Pahlawan tersebut di halaman Kantor Pengadilan Negeri Probolinggo pada Minggu, 10 Nopember 2024.
Apel Senin Pagi
Probolinggo, Senin 4 November 2024
Pengadilan Negeri Probolinggo melaksanakan Apel Senin pagi dengan Pembina apel Ketua Pengadilan Negeri Probolinggo Ibu Mellina Nawang Wulan, S.H., M.H. dan Komandan Apel Plt. Kepala Sub Bagian Umum dan Keuangan Bapak Dwi Iwan Susilo, S.H..
Pelaksanaan Eksekusi Pengosongan
Probolinggo, Selasa 5 Nopember 2024
Pada hari selasa, 5 Nopember 2024 pukul 09.00 WIib, Tim Eksekusi Pengadilan Negeri Probolinggo yang dipimpin oleh Panitera Pengadilan Negeri Probolinggo Bapak Agus Yulianto, S.H., M.Hum.
Rapat Dinas Bulan Oktober 2024
Probolinggo, Rabu 30 Oktober 2024
Pengadilan Negeri Probolinggo melaksanakan Rapat Dinas Bulan Oktober Tahun 2024. Rapat ini dipimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Probolinggo Ibu Mellina Nawang Wulan, S.H., M.H. dan dimulai dengan evaluasi bagian kepaniteraan
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas